Akun Twitter resmi untuk film live-action adaptasi manga Hideaki Sorachi, Gintama mengungkapkan tiga visual poster pada hari Senin lalu. Visual menampilkan Kondo Isao, Toshiro Hijikata dan Sougo Okita, anggota Shinsengumi.
Film akan dibuka di Jepang 14 Juli mendatang.
Sebelumnya mereka telah merilis poster karakter untuk Shun Oguri, Masaki Suda, Kanna Hashimoto, Masaki Okada, Masami Nagasawa, Tsuyoshi Muro, Jiro Sato, Nanao, Tsuyoshi Domoto, Hirofumi Arai, Ken Yasuda dan Akari Hayami.
Sebelumnya mereka telah merilis poster karakter untuk Shun Oguri, Masaki Suda, Kanna Hashimoto, Masaki Okada, Masami Nagasawa, Tsuyoshi Muro, Jiro Sato, Nanao, Tsuyoshi Domoto, Hirofumi Arai, Ken Yasuda dan Akari Hayami.
Shun Oguri sebagai Gintoki Sakata, protagonis yang menjalankan toko Yorozuya
Masaki Suda sebagai Shinpachi Shimura, yang bekerja di Yorozuya
Kanna Hashimoto sebagai Kagura, karyawan Yorozuya lain
Masaki Okada sebagai Kotaro Katsura, teman lama Gintoki, bersama Elizabeth
Masami Nagasawa sebagai Tae Shimura (kiri) dan Tsuyoshi Muro sebagai Gengai Hiraga
Tsuyoshi Domoto sebagai Shinsuke Takasugi (kiri), Hirofumi Arai sebagai NIZO Okada (kanan)
Jiro Sato sebagai Henpeita Takechi (kiri), Nanao sebagai Matako Kijima (kanan)
Ken Yasuda sebagai Tetsuya Murata
Akari Hayami sebagai Tetsuko Murata
Yuichi Fukuda (live-action HK/Hentai Kamen, Mr. Nietzsche in the Convenience Store) sebagai sutradara sekaligus penulis naskah. Fukuda mengungkapkan pada bulan September lalu, bahwa syuting aktor Gintoki, Shun Oguri telah dibuat.
Sorcahi memulai manganya pada tahun 2004 dan menjadi salah satu manga terlaris di Jepang. Manga tersebut terjual lebih dari 50 juta kopi di Jepang. Viz Media menerbitkan 23 volume dalam versi bahasa Inggris dan Shueisha menerbitkan volume 65 di Jepang pada 4 November dan arc terakhir pada 11 Juli.
Anime Gintama rilis pada tahun 2006 sampai 2013. Anime terbarunya telah ditayangkan pada bulan April 2015. Anime ini juga dibuatkan movie yang berjudul "Gekijoban Gintama Kanketsu-hen : Yorozuya yo Eien Nare" pada tahun 2013 dan beberapa OVA lainnya.
Source : ANN
#article #liveaction #manga #anime #gintama #visualkey
EmoticonEmoticon