[ARTICLE] ANIME MISS KOBAYASHI DRAGON MAID MERILIS PV KEDUANYA

5:27 PM
Melalui akun resmi Twitter, anime yang diadaptasi dari manga Coolkyoushinja, Miss Kobayashi Dragon Maid merilis video promosi kedua pada hari Kamis. Video tersebut menampilkan lagu tema penutup "Ishukan Comunication" oleh kelompok Choro-gonzu (karakter Tohru, Kanna, Eruma dan Rukoa).



Dalam video promosi tersebut mengumumkan bahwa anime ini akan tayang premier pada tanggal 11 Januari pukul 00:00 tengah malam di stasiun tv Tokyo MX. Situs tersebut juga memposting visual key terbaru anime tersebut.


Pemerannya diantaranya :


Mutsumi Tamura sebagai Kobayashi, seorang wanita kantoran yang suka dengan pelayan.



Yuki Kuwahara sebagai Tohru, seorang gadis naga yang mencintai Kobayashi dan datang dari dunia lain.



Maria Naganawa sebagai Kanna, seorang gadis naga yang mengikuti Tohru.



Yuki Takada sebagai Eruma, seorang gadis naga yang tidak suka bergaul dengan Tohru.



Minami Takahashi sebagai Rukoa, seorang gadis naga yang tinggal di dunia dalam waktu yang lama.



Daisuke Ono sebagai Fafnir, teman Tohru di dunia lain.



Yoichi Nakamura sebagai Makoto Takiya, teman kerja Kobayashi.


Emiri Kato sebagai Riko Saikawa, teman sekelas Kanna.

Yuko Goto sebagai Georgie Saikawa, adik Riko

Kaori Ishihara sebagai Shota, siswa SD kelas lima, satu sekolah dengan Kanna.


Yashuhiro Takemoto (Amagi Brilliant Park, The Dissappearance of Haruhi Suzumiya, Hyouka, Lucky Star) sebagai sutradara di Kyoto Animation. Yuka Yamada (Neo Angelique Abyss, Samurai Warriors, Umi Monogatari) sebagai penanggungjawab nashkah. Miku Kadowaki (Amagi Brilliant Park, Beyond the Boundary) sebagai perancang karakter. Masumi Itou sebagai penyusun musik di Lantis. Band fhana akan mengisi lagu opening dan Choro-ganzu (Tohru, Kanna, Eruma, dan Rukoa) akan mengisi lagu ending.

Coolkyoushinja mulai seri yang sedang berlangsung di edisi perdanaFutabasha 's Monthly Action majalah Mei 2013. Futabasha diterbitkan Volume buku keempat disusun manga pada tanggal 12 Mei, dan akan mempublikasikan volume kelima pada tanggal 12. Seven Seas menerbitkan volume pertama di Amerika Utara pada 18 Oktober serial ini menginspirasi sebuah adaptasi anime yang akan tayang perdana di Jepang pada bulan Januari




#article #anime #manga #japan #misskobayashi #dragonmaid #pv2

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »